WHO WE ARE
Container Perkasa adalah sebuah perusahaan yg bergerak di bidang container baik itu container dry ataupun container yang telah dimodifikasi sesuai dengan kebutuhan. Container perkasa didirikan pada tahun 2010 dimulai dengan menjual container dry second kepada masyarkat umum dan perusahaan. Selanjutnya dikembangkan menjadi pembuatan container office, mess, cafe dan rumah.
Container atau peti kemas adalah sebuah kotak besi yang biasanya digunakan untuk bisnis pengiriman barang dari sebuah negara ke negara lain. Dalam arti sempit container digunakan bisnis cargo.
Dalam perjalannya container tidak bisa lagi digunakan untuk bisnis cargo. Container bekas cargo ini terlalu sayang jika harus dibuang. Maka di tangan orang-orang kreatif container bekas inilah dibuat jadi lebih bermanfaat.
Container Perkasa telah melayani banyak perusahaan dan perorangan diberbagai kota di Indonesia. Anda bisa datang langsung untuk memilih container yang yang anda inginkan.
Ukuran container yg dipakai untuk dimodifikasi container perkasa :
Normalnya ukuran container adalah 20 feet dan 40 feet, tapi bisa juga dimodifikasi sesuai dengan kebutuhan.
Sejarah Pembuatan Container perkasa:
Pada awalnya pembuatan container office berawal dari eropa, amerika. Kemudian hal ini dicontoh oleh masyarakat asia khususnya di Indonesia. Kebetulan salah satu pelabuhan terbesar di Indonesia ada di Tanjung Priok Jakarta Utara. Maka container bekas lebih banyak dikawasan ini jika dibandingkan daerah lain.
Jadi jika anda ingin membeli container bekas sebaiknya ke kawasan Jakarta Utara. Kami melayani pembelian container untuk seluruh kawasan indonesia.
Itulah sekilas tentang Container Perkasa yang bisa anda andalkan dalam penyediaan container bekas, modifikasi container dan sewa container untuk office dengan harga murah barang berkualitas.